top of page
sinarramasinar2

Wajah Baru Menteri Pendidikan 2020




Setelah terpilih nya presiden dan wakil presiden 2020 yaitu bapak jokowi dodo dan pasangan nya ma'rud amin


presiden mengumumkan para kabinet di istana negara.pada tanggal 23 oktober 2019 posisi menteri sangat lah di butuhkan seorang persiden untuk membatu pekerjaan presiden dalam segala bidang. salah satu dari sekian para kabinet terdapat wajah baru bernama Nadiem Makarim yang di tunjuk oleh seorang presiden sebagai menteri pendidikan dan kebudayaan.


Seperti yang kita tahu Nadiem makarim adalah seorang pendiri Gojek Sebuah transportasi penyedia jasa berbasis online yang ber operasi di indonesia.


ia sosok muda yang memiliki sifat yang aktif dan dapat menginspirasi semua kalangan masyarakat. setelah ia resmi menjabat sebagai menteri pendidikan dan kebudayaan, beberapa kebijakan-kebijakan baru ia buat untuk mewujudkan masa depan indonesia menjadi jauh lebih baik lagi.





Sebagai menteri pendidikan ia membuat gebrakan - gebrakan  dan merancang kebijakan          

" merdeka belajar"

Di bawah ini adalah beberapa kebijakan - kebijakan yang di buat oleh menteri  Nadiem makarim.


1.mengganti ujian sekolah berstandar nasional dengan ujian assesmen yaitu ujian yang di berikan hanya oleh pihak sekolah

2.mengganti format ujian nasional yang sebelum nya dengan ujian Asesmen menciptakan ujian berbasis kompetensi dan berbasis karakter.

3. menyederhanakan rancangan pelaksanaan pembelajaran ( RPP ) yang terlalu banyak dan baku.

4. Membuat jalur Zonasi dalam penerimaan peserta didik baru.


Semoga dengan membuat terobosan-terobosan tersebut indonesia dapat menjadi negara yang lebih maju lagi.



2 views0 comments

Comments


bottom of page